Assalamu'alaikum Wr.Wb
Gelora Bung Karno Dini Hari (SUBUH) 30 mei 2015, menjadi saksi atas kedasyatan aksi dua puluh ribu umat islam yang menyelenggarakan sholat subuh berjamaah. Mungkinkah ini sebagai tanda kemenangan umat islam kian dekat?
Ini merupakan moment yang paling spesial dan bersejarah di dunia. Acara rapat dan pawai akbar oleh hizbut tahrir indonesia itu sudah memenuhi GBK sejak subuh. Momentum yng sangat indah yaitu shalat berjamaah bersama lebih dari 20.000 umat. Begitu hikmat dalam kedamaian embun-embun subuh. Butir-butir keharuan mendesak hati untuk menetesnya air mata kebahagiaan harapan dan kemuliaan.
Datang dari segala penjuru pelosok negeri, umat berkumpul tidak lain karena mengaharap ridho Allah semata. Berjuang dalam halawan tantangan, seakan melawan arus ke makaran. Langkah bersama untuk kemuliaan bersama, dalam harapan tegakknya syariah dalam bingkai khilafah bukan sebuah ilusi atau mimpi tapi gerak nyata membuka mata,rasa dan jiwa betapa pentingnya menancapkan hukum-hukum Allah di jagat semesta. Kini yang diharapkan semakin dekat, yang di perjuangkan kian melekat, walau langkah gemetar namun tetap semangat bak api yang berkobar. Langkah demi langkah telah menyusuri kiat-kiat kekejaman, namun pantang pulang sebelum menang atau mati syahid
0 komentar:
Posting Komentar